April 04, 2019 22:47
Dijawab oleh
Scientia Inu Kirana (dr. )
Halo terimakasih telah menghubungi honestdocs
Prinsip pengobatan TBC paru pada kasus baru yaitu berjalalan selama 6 bulan (24minggu) dinama dibagi dalam dua fase yaitu
-Fase insentif 2 bulan awal Anda akan meminum 2 macam obat yaitu Isoniazid dan rifampicin .setelah 2 bulan awal akan dievaluasi ulang dengan tes dahak atau foto untuk keberhasilan terapi
-4bulan selanjutnya dilakukan fase lanjutan ditambahkan obat ethambutol dan pirazynamid
Biasanya tiap klinik atau puskesmas memiliki kebijakan berbeda dalam pengambilan obat. Ada yg tiap 4minggu atau 8minggu sekali.
Tujuannya untuk monitoring efek samping obat
Jika Obat Anda habis Anda dapat melakukan kontrol kembali ke dokter Anda
Semoga bermanfaat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat pagi, Dokter. Saaat ini sudah menginjak bulan ke-2 saya mengonsumsi obat TBC saya. Ada dokter yang menyarankan harus tepat 60 hari rutin mengonsumsi obat tersebut tapi dokter saya sendiri hanya menghitung selama 8 minggu. Bagaimana solusinya, Dok? Terima kasih sebelumnya.
Selamat pagi, Dokter. Saaat ini sudah menginjak bulan ke-2 saya mengonsumsi obat TBC saya. Ada dokter yang menyarankan harus tepat 60 hari rutin mengonsumsi obat tersebut tapi dokter saya sendiri hanya menghitung selama 8 minggu. Bagaimana solusinya, Dok? Terima kasih sebelumnya.