June 26, 2019 22:30
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Halo bu
Selamat malam
Terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Apakah dokter menjelaskan alasan keguguran nya?
Penyebab keguguran sangat beragam, dan kadang tidak dapat selalu ditentukan secara pasti apakah penyebabnya.
Ada beberapa penyebab umum keguguran :
1. Penyakit kronis, seperti diabetes atau penyakit ginjal.
2. Penyakit autoimun, misalnya lupus dan sindrom antifosfolipid.
3. Penyakit infeksi, seperti toxoplasmosis, rubella, sifilis, malaria, HIV, dan gonore.
4. Gangguan hormon, misalnya penyakit tiroid atau PCOS.
5. Kelainan rahim, misalnya serviks yang lemah dan miom.
6. Obat-obatan yang dikonsumsi, seperti obat antiinflamasi nonsteroid, methotrexate, dan retinoid.
7. Kelainan pada rahim, misalnya serviks rahim, bentuk rahim, letak placenta
Dan ada beberapa faktor yang membuat seseorang lebih beresiko mengalami keguguran, seperti :
1. Hamil di usia >35 tahun
2. Memiliki riwayat keguguran sebelumnya
3. Merokok
4. Konsumsi alkohol
5. Pengguna NAPZA
Prolacta mengandung vitamin yang tidak Alan menyebabkan keguguran ya bu
Semoga informasi ini cukup membantu, silahkan tanyakan kembali bila kurang jelas
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Kalo kata dokter sel telur lemah sebelum nya saya nge flek dh d kasih penguat tapi ga bisa setelah 1 minggu saya pendarahan...maksud nya alan apa y dok?usia saya baru 32 sebelum nya saya pernah hamil d luar kandungan waktu hamil ke 2...terus 6 bulan kemudian alhamdullilah hamil lagi anak ku umur 5 thn...blm lama ini saya hamil terus keguguran dok
Dok saya mau tanya apakah pengaruh y minum prolacta for mather d usia kehamilan 11 minggu???soal nya saya konsumsi vit itu blm lama saya keguguran mohon penjelasan nya dok terima kasih
Dok saya mau tanya apakah pengaruh y minum prolacta for mather d usia kehamilan 11 minggu???soal nya saya konsumsi vit itu blm lama saya keguguran mohon penjelasan nya dok terima kasih