March 26, 2019 22:46
September 02, 2019 15:01
Buka di app
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo selamat siang :)
untuk menjaga kehamilan tetap aman,
hal yang dapat saudara lakukan adalah:
1. hindari aktivitas fisik yang terlalu berat
2. hindari stres mental yang terlalu berat
3. hindari mengangkat barang terlalu berat
4. makan makanan bergizi seimbang
5. suplementasi asam folat, zinc, dan zat besi
6. hindari obat-obatan yang dilarang saat masa kehamilan
7. hindari obat herbal dan jamu apapun yang tidak pernah ada penelitiannya secara klinis
bila ada yang kurang jelas silahkan tanyakan kembali.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Begini dok saya mau tanya. Apa saja hal yang dihindari agar kehamilan pertama saya aman. karena melihat kehamilan awal merupakan hal sangat rentan paa keguguran lahir yang prematur atau penentu kelahiran. mohon penjelasannya dok. terimakasih
Begini dok saya mau tanya. Apa saja hal yang dihindari agar kehamilan pertama saya aman. karena melihat kehamilan awal merupakan hal sangat rentan paa keguguran lahir yang prematur atau penentu kelahiran. mohon penjelasannya dok. terimakasih