April 04, 2019 09:39
June 17, 2019 21:47
Buka di app
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat malam, terima kasih telah menghubungi Honestdocs.
Untuk kaki O, sebaiknya periksa ke dokter ortopedi untuk terapi lanjutnya ya. Sebaiknya ditatalaksana dari awal, agar adik tidak terbentuk gait/cara berjalan yang salah dengan tumpuan yang tidak optimal.
Sekian ya, semoga bermanfaat.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok, kaki anak saya waktu berumur 11 bulan agak O. sekarang usianya 16 bulan, kaki kiri sudah agak lurus walaupun belum full. namun yang kanan tampak sekali bengkoknya sehingga kalau lari terkadang jatuh ke kanan.apakah kaki anak saya bisa lurus sendiri nantinya. ataukah harus ditreatment/terapi. kalau harus terapi jenis terapi apa yang dilakukan?terimakasih dok
Dok, kaki anak saya waktu berumur 11 bulan agak O. sekarang usianya 16 bulan, kaki kiri sudah agak lurus walaupun belum full. namun yang kanan tampak sekali bengkoknya sehingga kalau lari terkadang jatuh ke kanan.apakah kaki anak saya bisa lurus sendiri nantinya. ataukah harus ditreatment/terapi. kalau harus terapi jenis terapi apa yang dilakukan?terimakasih dok