March 28, 2019 07:14
August 05, 2019 09:12
Buka di app
Dijawab oleh
Ferdy (dr)
Terima kasih telah menghubungi honestdocs.
Pada dasarnya gemuk atau tidaknya seseorang tidak terlalu dipengaruhi oleh ukuran tulangnya.
Faktor yang paling mempengaruhi adalah pola makan, timbunan lemak bila tidak menjaga makanan sehari-hari, jarang berolahraga, hal-hal tersebut lah yang menyebabkan orang menjadi gemuk, baik tulangnya besar atau kecil.
Tulang pada umumnya memiliki ukuran bervariasi pada tiap individu, berdasarkan pertumbuhannya. Yang lebih membedakan adalah tulang pada pria yang notabene lebih besar dan lebih berat dibanding tulang pada wanita.
Semoga bermanfaat.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok saya pernah dengan jika berat badan sekian, tapi badan nya kecil itu tulangnya yang berat, apa benar tulang berat? Misalnya berat badan 69kg tapi badannya seperti orang 58kg dan badan nya juga tidak berotot, apa betul seperti itu berat karna tulang?
Dok saya pernah dengan jika berat badan sekian, tapi badan nya kecil itu tulangnya yang berat, apa benar tulang berat? Misalnya berat badan 69kg tapi badannya seperti orang 58kg dan badan nya juga tidak berotot, apa betul seperti itu berat karna tulang?