April 10, 2019 16:55
April 12, 2019 09:35
Buka di app
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo, selamat pagi, terima kasih telah menghubungi HonestDocs.
Apabila melakukan hubungan seksual selama periode menstruasi, walaupun tanpa pengaman, tidak akan terjadi kehamilan. Karena masa menstruasi adalah ketika sel telur telah mati dan ikut meluruh bersama dinding rahim akibat tidak dibuahi. Untuk terjadinya kehamilan harus dilakukan saat masa subur, yaitu ketika terjadi ovulasi dan sel telur siap dibuahi.
Demikian penjelasan dari saya, semoga membantu. Silakan bertanya kembali apabila ada yang kurang jelas.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat malam dokter. Saya sudah haid di hari ke-4 dengan sedikit darah. Pertanyaan saya, jika saya melakukan sex apakah bisa menyebabkan kehamilan karena saya melakukannya tidak menggunakan pengaman. Mohon penjelasannya dokter. Terima kasih
Selamat malam dokter. Saya sudah haid di hari ke-4 dengan sedikit darah. Pertanyaan saya, jika saya melakukan sex apakah bisa menyebabkan kehamilan karena saya melakukannya tidak menggunakan pengaman. Mohon penjelasannya dokter. Terima kasih