April 05, 2019 07:47
June 08, 2019 12:50
Buka di app
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo, selamat siang, terima kasih telah menghubungi HonestDocs.
Pada dasarnya, setiap hubungan seksual berpotensi untuk menyebabkan terjadinya kehamilan, terutama bila dilakukan pada masa subur, yaitu 2 minggu sebelum periode menstruasi, dan tidak menggunakan pengaman. Jika mengalami hal seperti ini, Anda boleh mengkonsumsi pil KB darurat untuk mencegah pembuahan, paling baik diminum <72 jam setelah berhubungan jika tidak maka tidak akan efektif.
Demikian penjelasan dari saya, semoga membantu. Silakan bertanya kembali apabila ada yang kurang jelas.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Halo, dok. Bagaimana cara mencegah kehamilan yang efektif setelah berhubungan intim tanpa menggunakan kondom? Apakah ada makanan atau minuman yang dapat mencegah pembuahannya? Terima kasih, dok.
Halo, dok. Bagaimana cara mencegah kehamilan yang efektif setelah berhubungan intim tanpa menggunakan kondom? Apakah ada makanan atau minuman yang dapat mencegah pembuahannya? Terima kasih, dok.