March 21, 2019 12:35
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Terimakasih sudah bertanya di HonestDocs :)
Mengenai denyut pembuluh darah tentunya bisa dirasakan pada pembuluh-pembuluh darah besar, seperi pada area leher, pangkal paha, tangan, dan juga kaki. Hal ini tentu akan menyesuaikan dengan laju denyut jantung yang dipompakan ke seluruh tubuh yang menyebabkan denyutan pembuluh darah tersebut seirama denganjantung. Untuk perbedaan dengan kedutan tentu berbeda. Pada kedutan terjadi karena adanya hiperkontraksi otot karena kelelahan dan bisa juga karena faktor lain seperti kekurangan vitamin B juga dapat terjadi.
Semoga informasi dari saya bermanfaat :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Hai dokter! Ada yang ingi saya tanyakan. Apakah terasa jika denyutan diraba dengan tangan? Apakah perbedaan denyutan dan kedutan? Makasih dok.
Hai dokter! Ada yang ingi saya tanyakan. Apakah terasa jika denyutan diraba dengan tangan? Apakah perbedaan denyutan dan kedutan? Makasih dok.