March 30, 2019 13:44
July 22, 2019 08:52
Buka di app
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo selamat pagi :)
apakah bekas luka saat ini masih bengkak dan merah?
bila ya kemungkinan masih ada proses peradangan yang terjadi.
hal yang dapat saudara lakukan sementara ini:
1. rawat luka dengan antiseptik seperti povidone iodine 3x sehari
2. kompres dingin untuk mengurangi nyeri dan bengkak
3. bila gejala yang dirasakan menetap atau memburuk disarankan diperiksa secara langsung oleh dokter terdekat untuk pemeriksaan lebih mendalam.
bila ada yang kurang jelas silahkan tanyakan kembali.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Saya membuat tindikan di tulang rawan telinga saya sekitar 1 bulan lalu, tindikan tersebut masih terasa agak sakit dan timbul pembengkakan do daerah tindikan yang berukuran agak besar meskipun tidak terlihat dari luar. Saya masih menggunakan anting, dan apakah hal ini normal terjadi, ataukah ada indikasi keloid? Berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk mengetahui jika keloid tumbuh di luka tersebut?
Saya membuat tindikan di tulang rawan telinga saya sekitar 1 bulan lalu, tindikan tersebut masih terasa agak sakit dan timbul pembengkakan do daerah tindikan yang berukuran agak besar meskipun tidak terlihat dari luar. Saya masih menggunakan anting, dan apakah hal ini normal terjadi, ataukah ada indikasi keloid? Berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk mengetahui jika keloid tumbuh di luka tersebut?