February 17, 2019 18:23
February 18, 2019 04:39
Buka di app
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo terimakasih telah bertanya melalui Honestdocs :)
Ya wajar saja, karena elektrocauter menggunakan teknologi panas untuk memotong.
bekas akan menghilang sekitar 2-5 minggu.
benang yang dipakai adalah benang absorbable yang berarti akan diserap tubuh dengan sendirinya/ tidak perlu dicopot.
yang perlu diperhatikan adalah higiene dari kelamin. bila ada tanda peradangan, nyeri, bernanah, ataupun keluhan lainnya sebaiknya segera diperiksakan ke dokter terdekat untuk mencegah infeksi.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Sore dok, saya baru sunat 6 hari yang lalu dengan metode elektrocuter, apakah wajar jika bekas lukanya seperti koreng dan berapa lama bekas itu menghilang? Lalu, apakah benangnya akan hilang jika lukanya sudah mengering?
Sore dok, saya baru sunat 6 hari yang lalu dengan metode elektrocuter, apakah wajar jika bekas lukanya seperti koreng dan berapa lama bekas itu menghilang? Lalu, apakah benangnya akan hilang jika lukanya sudah mengering?