March 31, 2020 19:24
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
Halo variasi rahang pada setiap orang berbeda2, untuk memperbaiki bentuk rahang maka diperlukan tindakan pembedahan karena melibatkan tulang, untuk itu saya sarankan untuk melakukan konsultasi dengan dokter bedah plastik.
adapun kondisi rahang yang lebih kecil dan pendek dibandingkan proporsi wajah dapat disebut micrognathia dan umumnya ditemukan pada anak dengan kondisi medis tertentu.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Ivan (dr.)
Selamat malam,
Rahang kecil bisa bawaan dari lahir. Upaya untuk menambah ukuran rahang bisa dengan operasi plastik atau filler.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Prinindita Artiara Dewi (dr.)
Halo
Setiap bentuk wajah orang memang berbeda dan ditentukan oleh genetik ya. Kalau ingin merubah bentuk pakai operasi ya
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Hal yang menunjang pertumbuhan rahang apa saja dok?
Dijawab oleh
Ivan (dr.)
Pada saat bayi, adalah aktivitas menggigit atau teething. Namun bila sudah dewasa tidak bosa bertumbuh lagi.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Tapi kalo boleh tau prosedur operasi implan rahang apakah sudah ada di indonesia dok?
Dijawab oleh
Ivan (dr.)
Ya, implan rahang biasanya diarahkan untuk ke kasus trauma, dilakukan oleh bedah mulut. Namun untuk perubahan estetik, saya anjurkan dikonsultasikan dengan dokter bedah plastik ya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Hallo dok,selamat malam Permisi dok mau nanya Jadi gini,saya pria umur 17tahun berat badan:55,tinggi badan:165,nah kendala yang saya alami ada di segi penampilan wajah,nah kenapa ya dok kok rahang bawah saya itu kecil (lengkung sempit dan ukuran rahang pendek,dan jaw angel tidak terlihat) kira kira adakah solusinya dok? Soal kecelakaan atau cedera yang mengakibatkan kontak fisik rahang saya belym pernah mengalaminya
Hallo dok,selamat malam Permisi dok mau nanya Jadi gini,saya pria umur 17tahun berat badan:55,tinggi badan:165,nah kendala yang saya alami ada di segi penampilan wajah,nah kenapa ya dok kok rahang bawah saya itu kecil (lengkung sempit dan ukuran rahang pendek,dan jaw angel tidak terlihat) kira kira adakah solusinya dok? Soal kecelakaan atau cedera yang mengakibatkan kontak fisik rahang saya belym pernah mengalaminya