November 04, 2019 20:12
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
halo apakah anda sedang merencanakan kehamilan?
apakaah haid selama ini selalu teratur?
telat haid memang merupakan salah 1 tanda dari kehamilan, namun bisa juga disebabkan oleh hal lain seperti
-ketidakseimbangan hormon yang dipicu oleh kelelahan
-stress psikis
-diet ekstrim
-perubahan berat badan drastis
-pcos,dsb
oleh sebab itu diperlukan pemeriksaan test pack untuk mengetahui ada tidaknya kehamilan, jika anda masih ragu maka anda dapat melakukan test pack 1 x lagi dengan jeda 1 minggu atau memeriksakan kondisi ke dokter kandungan secara langsung.
jika perlu dokter dapat melakukan usg untuk menilai kondisi rahim anda.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok mau nanya Saya sudah 3 bln tidak mesntruasi tp wktu di tespack negatif trs bln ke 4 sya keluar darah tp cuma sehari, itu drah qpa ya dok?
Dok mau nanya Saya sudah 3 bln tidak mesntruasi tp wktu di tespack negatif trs bln ke 4 sya keluar darah tp cuma sehari, itu drah qpa ya dok?