March 29, 2019 10:50
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo, terima kasih telah bertanya di Honestdocs!
Jari yang melengkung tersebut bisa disebabkan oleh adanya gangguan pada struktur seperti sendi jari atau tendon (urat). Sendi yang rusak pada umumnya tidak bisa diobati kembali, tetapi pada sendi yang masih belum terlalu rusak parah dapat ditangani dengan obat - obatan seperti penghilang radang.
Sedangkan apabila masalahnya terletak pada tendon (urat) dapat ditangani dengan beberapa cara seperti konsumsi obat penghilang radang dan anti nyeri, tindakan medis berupa pembedahan.
Sebaiknya anda kunjungi praktik dokter Orthopaedi terdekat untuk menangani keluhan yang anda rasakan.
Semoga bermanfaat!
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Terima kasih untuk responnya. Berikut saya sertakan foto ketika jari kelingking saya melengkung ke depan di sini. https://www.facebook.com/photo.php?fbid=10153382312512924&set=pb.513632923.-2207520000.1467994544.&type=3&theater sampai sekarang, jari kelingking yang tampak dalam foto, masih melengkung ke depan. Sebelum jari saya melengkung ke depan, saya merasakan sakit di sekitar jari kelingking yang melengkung tersebut dan saya hanya mengurutnya sendiri, jika terasa sakit. sampai saat saya menulis ini, rasa sakit di lipatan jari yang melengkung, masih terasa bahkan ketika saya mencoba meluruskan lengkungannya tersebut.
Terima kasih untuk responnya. Berikut saya sertakan foto ketika jari kelingking saya melengkung ke depan di sini. https://www.facebook.com/photo.php?fbid=10153382312512924&set=pb.513632923.-2207520000.1467994544.&type=3&theater sampai sekarang, jari kelingking yang tampak dalam foto, masih melengkung ke depan. Sebelum jari saya melengkung ke depan, saya merasakan sakit di sekitar jari kelingking yang melengkung tersebut dan saya hanya mengurutnya sendiri, jika terasa sakit. sampai saat saya menulis ini, rasa sakit di lipatan jari yang melengkung, masih terasa bahkan ketika saya mencoba meluruskan lengkungannya tersebut.