October 05, 2019 07:22
Dijawab oleh
Luqman Hakim (dr)
Halo selamat pagi
Terima kasih atas pertanyaannya
Apakah didapatkan adanya nyeri perut, mual, badan lemas?
Berapakah umur anda saat ini?
Proses terjadinya kehamilan diawali dengan adanya pertemuan antara sel sperma oleh laki-laki, dengan sel ovum (telur) dari perempuan. Proses pertemuan kedua komponen tersebut harus lewat perantara hubungan intim (atau dalam istilah medis disebut coitus) yaitu dengan memasukkan alat kelamin laki-laki (penis) ke dalam alat kelamin perempuan (vagina).
Bila tidak didapatkan adanya pentrasi, sangat kecil kemungkinan untuk terjadinya hamil.
Namun untuk emamstikannya anda dapat menggunakan alat testpack, atau memeriksakannya secara langsung pada dokter.
Terima kasih yaa
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Begini dok, saya melakukan petting dengan pacar saya tanpa busana tanpa pengaman dan saat itu saya sedang masa subur dan saya msih memiliki selaput darah. Saat ejakulasi pacar saya mengeluarkan nya di bawah ousar dan langsung saya lap, apakah mungkin akan terjadi kehamilan dok walaupun kmi tidak penetrasi?
Begini dok, saya melakukan petting dengan pacar saya tanpa busana tanpa pengaman dan saat itu saya sedang masa subur dan saya msih memiliki selaput darah. Saat ejakulasi pacar saya mengeluarkan nya di bawah ousar dan langsung saya lap, apakah mungkin akan terjadi kehamilan dok walaupun kmi tidak penetrasi?