March 23, 2019 12:50
September 25, 2019 19:42
Buka di app
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo selamat malam :)
cegukan tidak berbahaya, namun memang pada cegukan yang terus menerus dan mengganggu, biasanya akan diberikan obat resep anti cegukan dari dokter.
cegukan ini terbentuk karena adanya rangsangan saraf parasimpatik yang involunter.
untuk konsultasi lebih lanjut boleh dikonsultasikan ke dokter penyakit dalam terdekat ya.
bila ada yang kurang jelas silahkan tanyakan kembali.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Saya mau konsultasi dok. Saya selama ini sering cegukan hampir berbulan-bulan, terjadi setiap hari tapi bukan cegukan yg terus menerus. Biasanya terdapat jeda yg tidak mesti , kadang 1 jam , kadang 2 jam , kadang 3 jam , kadang 10 menit , kadang 5 menit . Apakah bahaya? mohon bantuannya dok
Saya mau konsultasi dok. Saya selama ini sering cegukan hampir berbulan-bulan, terjadi setiap hari tapi bukan cegukan yg terus menerus. Biasanya terdapat jeda yg tidak mesti , kadang 1 jam , kadang 2 jam , kadang 3 jam , kadang 10 menit , kadang 5 menit . Apakah bahaya? mohon bantuannya dok