March 07, 2020 20:33
Dijawab oleh
Ivan (dr.)
Selamat malam,
Berapa usia anda? Sudah diberi obat apa? Apakah ada rowayat trauma?
Nyeri bahu bisa akibat overuse atau terlalu sering digunakan. Ini bisa doatasi terlebih dahulu dengan diostirahatkan dan kompres dingin.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
halo
selamat malam
-sudah berapa lama?
-berapa usia anda?
nyeri bahu dapat dikarenakan otot yang cedera, untuk nyeri dapat anda gunakan asam mefenamat/ paracetamol bila tidak membaik, periksakan pada dokter secara langsung untuk mencari tahu penyebab dan terapi yang lebih tepat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo, selamat malam
Nyeri bahu bisa disebabkan oleh berbagai hal, seperti trauma, aktivitas berulang yg menyebabkan kram/ ketegangan otot, atau posisi yang tidak ergonomis. Untuk mengurangi nyeri bisa dilakukan kompres hangat,engkonsumsi obat antinyeri untuk sementara, dan melakukan fisioterapi, boleh mengkonsultasikan ke dokter spesialis rehab medik.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat malam,
Bahu sebelah mana?
Biasanya penggunaan berlebih pada tangan kanan akan menyebablan bahu tersebut kontraksi berlebih. Ini bisa menyebablan nyeri dan pegal. Saran saya untuk minum obat nyeri layak diclofenac.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
-apakah ada riwayat cedera/trauma terhadap bahu tersebut? seperti jatuh atau tertimpa sesuatu?
-sudah pernah diperiksakan sebelumnya?
periksakan, ditakutkan adanya peradangandan berisi cairan pada sendi bahu anda
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Ivan (dr.)
Ok. Bila sudah setahun, itu adalah nyeri sendi kronis. Bila tidak ditangano dengan tepat, maka bisa tidak sembuh sembuh.
Saya anjurkan untuk periksakan ke dokter, atau konsulatasilan ke dokter ortopedi untuk tatalaksana lanjut. Sementara bisa minum anti nyeri. Apa pekerjaan anda?
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Halo dok, saya sering mengalami nyeri bahu..disaat saya melakukan aktifitas seperti menggosok baju,nyuci piring-baju,itu knapa ya ?
Halo dok, saya sering mengalami nyeri bahu..disaat saya melakukan aktifitas seperti menggosok baju,nyuci piring-baju,itu knapa ya ?