July 08, 2020 16:58
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
halo
selamat sore
-apakah sudah lama?
-apakah anda sering sulit BAB tiap hari?
benjolan pada anus dapat disebut dengan wasir/ ambeien akibat dari pembengkakkan pembuluh darah. bila benjolan kecil dapat disebut derajat 2 karena benjolan dapat dimasukan kedalam dengan jari
-perbanyak makan makanan berserat
-minum air putih yang cukup
-hindari mengedan saat BAB
bila tidak nyaman, segera ke dokter secara langsung untuk diberikan terapi
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Saya tidak kesulitan BAB, hanya saja setiap setelah BAB saya merasakan perih berjam jam di bagian anus.
Dijawab oleh
Reza Shahab (dr. )
hai,
apakah keluar darah?
keluhan yang anda rasakan sekarang kemungkinan anda mengalami ambeien.
ambeien adalah pembuluh darah yang membengkak dan meradang di anus berupa benjolan.
bila sudah keluar darah dan benjolan semakin membesar segera periksakan diri kedokter.
biasanya di sebabkan ngedan yang terlalu keras, kurang makan makanan yang berserat minum air putih.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Sejak beberapa hari lalu, saya selalu merasakan sakit setelah BAB, dan ada benjolan sekecil biji jagung di area luar anus saya. Itu penyebanya apa?
Sejak beberapa hari lalu, saya selalu merasakan sakit setelah BAB, dan ada benjolan sekecil biji jagung di area luar anus saya. Itu penyebanya apa?