October 08, 2019 19:42
Dijawab oleh
Reza Shahab (dr. )
hai,
terimakasih sudah bertanya di honestdocs,
testpack bisa anda lakukan setelah 1 minggu terlambat haid.
test pack atau alat tes kehamilan merupakan alat pendeteksi hormon kehamilan, HCG yg biasanya terdapat dlm urine wanita hamil. sebaiknya melakukan test pack di pagi hari atau urine pertama saat berkemih di pagi hari akan memberikan hasil tes yg paling akurat.
cara melakukan tes pack
1. tampung urin pada wadah bersih
2. buka kemasan, keluarkan strip
3. celupkan ke sempel urin sampai batas garis biru
4. diamkan 30 detik
5. angkat stip, hasil akan terbaca 1 menit kemudian
6. jika 2 garis merah tanda positif, jika 1 garis merah tanda negatif dan jika tidak ada garis yg terlihat berarti invalid.
semoga bermanfaat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
klox itu bercak dok hasilx bakalan positif kah dok atau negatif
Dok darah hanya keluar sehari pas di tanggal datang bulan apa itu haid atau tanda kehamilan dok seperti itu kapan tespekx dok mhon penjelasanx
Dok darah hanya keluar sehari pas di tanggal datang bulan apa itu haid atau tanda kehamilan dok seperti itu kapan tespekx dok mhon penjelasanx