March 28, 2019 17:42
July 26, 2019 07:52
Buka di app
Dijawab oleh
Ferdy (dr)
Terima kasih telah menghubungi honestdocs.
Hubungan di malam pertama setelah menikah, anda bisa langsung membuahi atau tidak membuahi pasangan anda. Bila memang belum ingin mempunyai momongan maka boleh tidak ejakulasi di dalam vagina.
Hal tersebut tidak berdampak buruk bagi kesehatan pasangan anda. Pakailah kondom jika anda belum ingin pasangan hamil.
Kapan harus membuahi istri anda, bisa anda diskusikan bersama, apabila ingin cepat mempunyai keturunan, disarankan berhubungan 2-3x seminggu serta lebih efektif di masa subur pasangan anda.
Semoga bermanfaat.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok saya mau tanya. Saat pertama kali berhubungan intim dengan istri saya, dia mengeluarkan darah keperawanan tapi saya tidak membuahi rahimnya (mengeluarkna sprema diluar rahim). Apakah akan berdampak buruk terhadap istri saya? Haruskah saya membuahi istri saya di malam pertama?
Dok saya mau tanya. Saat pertama kali berhubungan intim dengan istri saya, dia mengeluarkan darah keperawanan tapi saya tidak membuahi rahimnya (mengeluarkna sprema diluar rahim). Apakah akan berdampak buruk terhadap istri saya? Haruskah saya membuahi istri saya di malam pertama?