May 22, 2019 07:54
May 22, 2019 10:16
Buka di app
Dijawab oleh
Scientia Inu Kirana (dr. )
Halo selamat pagi terimakasih trlah menghubungi honestdocs
Batuk bukan merupakan tanda tidak pasti kehamilan. Kemungkinan mual yang Anda rasakan diakibatkan oleh peningkatan asam lambubg yang mengiritasi daerah kerongkongan sehingga menyebabkan refleks batuk.
Beberapa tips untuk mengurangi keluhan Anda
1.makan sedikit tappu sering
2.kurangi konsumsi makanan pedas,panas dan berlemak
3. Istirahat cukup
4. Kurangi konsumsi kafein
5. Jangan merokok dan hindari konsumsi alkohol
6. Manajemen streas
Bila tidak membaik Anda dapat berkonsultasi ke dokter
Semoga bermanfaat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat pagi dok, mau tanya Jika sering batuk bersertai mual apa tanda" kehamilan?
Selamat pagi dok, mau tanya Jika sering batuk bersertai mual apa tanda" kehamilan?