April 09, 2019 08:42
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo terimakasih telah bertanya melalui Honestdocs :)
lidah pucat dan bergerigi memang menandakan adanya peradangan ataupun infeksi, seperti pada sariawan.
hal yang dapat saudara lakukan sementara ini:
1. perbanyak konsumsi buah yang mengandung vitamin C seperti jeruk
2. minum air putih 2 liter sehari
3. cukup tidur 8 jam sehari
4. gunakan pengerok lidah untuk mengerok Putih-putih dibagian atas lidah, lakukan secara halus
bila gejala yang dirasakan menetap atau memburuk disarankan diperiksa secara langsung oleh dokter terdekat untuk pemeriksaan lebih mendalam.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh dok. Maaf mengganggu sebentar nih dok. Saya mau tanya gimana cara mengatasi lidah pucat dan bergerigi, terutama saat sedang sariawan? Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terimakasih dok. Wassalamualaikum warahmatullahiwabarakatuh dokter.
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh dok. Maaf mengganggu sebentar nih dok. Saya mau tanya gimana cara mengatasi lidah pucat dan bergerigi, terutama saat sedang sariawan? Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terimakasih dok. Wassalamualaikum warahmatullahiwabarakatuh dokter.