February 23, 2019 12:28

Dokter maaf saya mau tanya. Ibu saya mengidap penyakit tumor payudara yang diduga ganas. Dokter yang menangani menyarankan ibu untuk melakukab biopsi, tapi karena harus menunggu BPJS aktif maka baru bisa dilakukan 2 minggu lagi. Tumornya ini kurang lebih 1,5cm. Saya mau tanya apakah tidak apa-apa menunggu selama itu? Dan apa yang harus dilakukan selama jeda waktu 2 minggu itu dok? Apakah ada rekomendasi obat atau perlakuan khusus?

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Lihat pertanyaan dan jawaban serupa lainnya
Buka di app