December 05, 2019 16:59
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
halo, darah yang keluar saat pertama kali berhubungan intim umumnya disebabkan oleh sobeknya selaput dara, selain itu juga dapat disebabkan oleh gesekan/lecet pada vagina yang dapat terjadi ketika pelumas kurang.
umumnya perdarahan hanya berlangsung singkat dan sementara.
untuk memastikan darimana darah secara pasti sendiri sulit untuk dilakukan tanpa pemeriksaan langsung di area vagina.
vagina memiliki elastisitas sehingga bisa kembali ke ukurannya semula.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat sore
Penyebab nya bisa keduanya, namun selaput dara tak selalu alami perdarahan.
Gesekan menyebabkan trauma dan iritasi hingga membuat rasa nyeri.
Swtelah berhubungan, vagina akan menyesuaikan ukuran penis yang masuk. Untuk kembali seperti awal sebelum berhubungan, tentu sulit
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Selamat sore,
Keluarnya darah dapat terjadi Akibat pecahnya selaput dara atau lecet akibat gesekan saat berhubungan seksual. Untuk dapat memastikannya tentu perlu pemeriksaan secara langsung. Namun ini tentu saja akan merepotkan.
Pada prinsipnya, apabila darah tidak banyak dan rasa sakitnya telah mereda dalam beberapa hari, maka tidak ada yang perlu dikhawatirkan.
Mengenai vagina yang menyempit kembali, maka perlu saya jelaskan bahwa vagina bersifat elastis, artinya jika tidak ada benda/apapun yang masukianya, maka ia akan lebih merapat. Namun untuk selaput dara yang sudah robek atau pecah, maka tidak bisa merapat kembali secara alami.
Demikian, semoga bermanfaat.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
apakah dpt ketahuan dok jika berhubungan dengan seseorang atau jika nanti punya suami bahwa jika saya pernah berhubungan satu kali?
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Belum pasti, jadi bisa relatif ya.
Apabila robekan selaput dara akibat hubungan seksual yang pertama itu sudah robek sepenuhnya, maka saat hubungan seksual selanjutnya tidak ada hambatan lagi atau berdarah lagi. Jika suami Anda nanti berpatokan dengan adanya darah untuk melihat keperawanan, maka akan ketahuan bahwa selaput dara sudah robek.
Kecuali jika hubungan seks yang pertama hanya robek sedikit atau ukuran penis lebih kecil dibanding suami Anda nanti, maka hubungan seksual selanjutnya bisa berdarah lagi karena ada robekan baru di selaput dara.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
dokter apakah jika mr.p tidak terlalu msuk kedalam vagina namun dapat mengeluarkan darah itu selaput darah atau bkn?
dan jika nanti mr.p dimsukkan lagi setelah berbulan2 atau bbrpa tahun akankah bisa mengeluarkan darah lg?
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Kemungkinan perbedaan bisa dirasakan, adanya hambatan atau tidak nya.
Keluar darah atau tidaknya bergantung pada cukup nya pelumas atau tidak. Kemungkinan luka akibat gesekan
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Iya, selaput dara letaknya tidak terlalu dalam sehingga masuknya penis bisa merobeknya.
Hubungan seksual berikutnya bisa berdarah bisa tidak. Jika hubungan seksual pertama sudah merobek semua, maka hubungan seksual selanjutnya tidak berdarah lagi. Namun jika masih setengah-setengah atau belum sepenuhnya robek atau ukuran diameter penis yang kedua lebih besar, maka bisa berdarah lagi.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
dokter jika mr.p nya tidak terlalu msuk kedalam namun vagina nya dpt mengeluarkan darah , dan dipinggir vagina terasa perih dan ada darah itukah selaput darah yang pecah atau karena lecet? namun mr.p tidak terlalu masuk dan saya jg tidak bergairah , akankah selaput darah saya masih tersisa didlm vagina atau dibgian lain?
namun jika mr.p akan masuk lg setelah beberapa bulan atau tahun akankah jika masuk kedlam vagina dpt berdarah kembali?
dokter jika mr.p nya tidak terlalu msuk kedalam namun vagina nya dpt mengeluarkan darah , dan dipinggir vagina terasa perih dan ada darah itukah selaput darah yang pecah atau karena lecet? namun mr.p tidak terlalu masuk dan saya jg tidak bergairah , akankah selaput darah saya masih tersisa didlm vagina atau dibgian lain?
namun jika mr.p akan masuk lg setelah beberapa bulan atau tahun akankah jika masuk kedlam vagina dpt berdarah kembali?
dokter jika melakukan hubungan pertama kali dan mengeluarkan darah hanya sedkit dipinggiran vagina dan terasa perih
namun hanya berlangsung 2/3hari itukah selaput darah yang pecah seluruhnya atau hanya selaput darah yg pecah setengah2? karena mr.p nya tidak begitu masuk
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Yang pertama, karna tak ada yang tahu seberapa dalam penis masuk kedalam vagina. Tak bisa dipastikan selaput dara sudah sobek atau belum.
Karena jika di periksa pun perlu spekulum, dan dapat merobek selaput dara.
Jika saat berhubungan berikutnya alami nyeri hingga perdarahan, kemungkinan kurang nya foreplay sebelum masuknya penis
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
dokter apakah dapat ketahuan jika pernah melakukan hubungan seks setelah bertahun2/berbulan2 tidak melakukan lg
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Bisa iya, bisa tidak,
Apabila robekan selaput dara akibat hubungan seksual yang pertama itu sudah robek sepenuhnya, maka saat hubungan seksual selanjutnya tidak ada hambatan lagi atau berdarah lagi. Jika suami Anda nanti berpatokan dengan adanya darah untuk melihat keperawanan, maka akan ketahuan bahwa selaput dara sudah robek.
Kecuali jika hubungan seks yang pertama hanya robek sedikit atau ukuran penis lebih kecil dibanding suami Anda nanti, maka hubungan seksual selanjutnya bisa berdarah lagi karena ada robekan baru di selaput dara.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
dokter jika pertama kali berhubungan hanya keluar sedikit darah akankah selaput darah itu sudah robek sepenuhnya atau hanya setengah?
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
selaput dara memang memiliki lubang sebagai tempat keluar darah haid, saat berhubungan intim maka sobekan akan terjadi sehingga terkadang menyebabkan perdarahan, bentuk sobekan sendiri dapat diketahui dengan pemeriksaan langsung dan tidak bermakna dari sisi medis.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
dokter apakah vagina dapat merapat kembali?
dokter saya ingin bertanya
banyak artikel menjelaskan bahwa jika pernah melakukan hubungan satu kali atau 2 diusia yg masih anak2 atau remaja , selaput darahnya memang tipis namun dapat kembali lagi apakah benar dokter?
selamat malam dok
saya baca artikel nih
tentang selaput darah bisa kembali lagi atau tidak
namun diartikel ini menjelaskan bahwa : berdasarkan penelitian yang ada, selaput dara yg mengalami trauma (menjadi robek) ,baik karena penetrasi penis ataupun bukan. pada usia sebelum pubertas atau pada saat mendekati remaja memiliki kemampuan untuk memperbaiki diri dan hampir tidak ada atau sedikit sekali bekasnya sehingga pd anak2 atau pun remaja selaput dara yg robek dpt pulih dgn cepat
jd apakah benar dok?
jika masih remaja melakukan hubungan ,maka selaput darah akan kembali dgn sendirinya? terimakasih
Hallo dok, Apakah saat penis masuk setengah bisa hilang nya selaput dara? Kondisi saya setelah berhubungan masih virgin dok tapi cuma masuk setengah karena sakit jdi ga jadi terus setelah saya pipis keluar darah dok, apakah dinyatakan tidak virgin lagi? Satu lagi, bisa menyebabkan hamil ga dok? Terimakasih
apakah harus pakai pelumas
Dok kalau vagina yg masih virgin apakah bisa dimasukkan jari?
Apakah jika lobang virgin di masukan jari akan hilang perawannya
Apa rasa pada penis saat memecahkan perawan
Apa rasa pada penis saat memecahkan perawan
Halo dok
Sama mau bertanya
Di umur 16 tahun, di perkosa, dalam waktu 10 tahun apa masih bisa kembali perawan
apakah perawan ketika hanua dimasukan kepala mr.p bisa pecah perawannya dok
Assalamualaikum dok...semisalnya melakukan intim tapi masuk pucuknya aja yg cowok..terus kita berdarah..dan gak sampai masuk ? Apakasih wanita masih perawan ?
Selamat sore dok, semisalnya melakukan intim tapi masuk pucuk nya aja yang cowok terus ada bercak darah dan ga sampai masuk apakah masi perawan?
Selamat sore dok, semisalnya melakukan intim tapi masuk pucuk nya aja yang cowok terus ada bercak darah dan ga sampai masuk apakah masih perawan?
Dok sayq mau tanya kalo epek dari pecah nyah keperawanan setalah pertama x hubungan intim.semisql nyah sakit . selain sakit ada epek ap lagi dok
Dok sayq mau tanya kalo epek dari pecah nyah keperawanan setalah pertama x hubungan intim.semisql nyah sakit . selain sakit ada epek ap lagi dok
Dok saya pernah memasukan vibrator kedalam vagina saya dan pernah berdarah, apakah saya bukan perawan lagi?
Dok saya memasukan vibrator kedalam vagina saya dan itu berdarah apakah saya masih perawan?
assalammualaikum dok saya ingin bertanya jika pernah melakukan hubungan seks keluar darah hanya sedikit itu karena lecet atau selaput darah pecah? karena saya merasakan sakit seperti lecet dipinggir vagina dan dok , jika satu jari dapat masuk ke vagina apakah suatu saat vagina bisa merapat dan sempit kembali?
assalammualaikum dok saya ingin bertanya jika pernah melakukan hubungan seks keluar darah hanya sedikit itu karena lecet atau selaput darah pecah? karena saya merasakan sakit seperti lecet dipinggir vagina dan dok , jika satu jari dapat masuk ke vagina apakah suatu saat vagina bisa merapat dan sempit kembali?