April 09, 2019 09:38
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo terimakasih telah bertanya melalui Honestdocs :)
tidak apa-apa, asala jangan sampai mendorong masuk kotorannya kembali.
sesungguhnya kotoran telinga itu dapat keluar sendiri terutama saat kita melakukan gerakan menguyah saat makan.
namun memang beberapa kondisi seperti menggunakan tutup telinga/headset kadang dapat menghalangi keluarnya kotoran telinga secara spontan.
saran saya bersihkan secara halus saja dan utamakan bagian luar bersih, tidak perlu sampai terlalu dalam agar tidak mencederai gendang telinga ataupun malah mendorong masuk kotoran telinga ke dalam.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat Sore dok. Saya mau tanya. Saya setiap hari membersihkan telinga dengan cottonbud, apabila sehari saja tidak dibersihkan rasanya gatal. Apakah tidak apa apa dok? Mohon dijelaskan terimakasih.
Selamat Sore dok. Saya mau tanya. Saya setiap hari membersihkan telinga dengan cottonbud, apabila sehari saja tidak dibersihkan rasanya gatal. Apakah tidak apa apa dok? Mohon dijelaskan terimakasih.