March 30, 2019 23:29
March 31, 2019 14:59
Buka di app
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat siang, terima kasih telah menghubungi Honestdocs.
Penyakit gonorea sebaiknya diobati segera karena dapat menyebabkan penyempitan di saluran kencing akibat radang kronis. Anda tidak perlu malu atau khawatir mengenai biaya apabila anda berobat di puskesmas. Silahkan untuk memeriksakan diri ke puskesmas untuk mendapatkan pengobatan antibiotik yang sesuai.
Sekian jawaban dari saya, semoga membantu.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok, saya berumur 22 tahun dan saya sudah lama mengidap Gonore, dan belum saya obati. Ciri-ciri penyakit saya adalah timbul bengkak di ujung penis, bercak putih di celana, dan keluar cairan putih saat penis dipijat. Saya belum berobat karena saya malu dan saya juga khawatir akan biaya untuk konsultasi dengan dokter spesialis. Mohon bantuannya, Dok, adakah resep obat untuk gonore kronis yang dapat menyembuhkan saya? Terima kasih.
Dok, saya berumur 22 tahun dan saya sudah lama mengidap Gonore, dan belum saya obati. Ciri-ciri penyakit saya adalah timbul bengkak di ujung penis, bercak putih di celana, dan keluar cairan putih saat penis dipijat. Saya belum berobat karena saya malu dan saya juga khawatir akan biaya untuk konsultasi dengan dokter spesialis. Mohon bantuannya, Dok, adakah resep obat untuk gonore kronis yang dapat menyembuhkan saya? Terima kasih.