April 08, 2019 06:58
April 26, 2019 08:21
Buka di app
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo terimakasih telah bertanya melalui Honestdocs :)
untuk pemeriksaan pada jaringan otak minimal harus dengan CT scan ataupun MRI.
namun bilsa tidak ada gejala kerusakan otak pada anak anda seharusnya tidak perlu.
kecuali bila jatuhnya memang sering sekali perlu dicurigai memang adanya kelainan yang menyebabkan jatuh tersebut dan sebaiknya dikonsultasikan terlebih dahulu ke dokter anak.
bila gejala yang dirasakan menetap atau memburuk disarankan diperiksa secara langsung oleh dokter terdekat untuk pemeriksaan lebih mendalam.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dokter, anak saya umur 1tahun, dia suka terjatuh dan kepalanya terbentur. Saya takut terjadi apa-apa pada anak saya, dan saya punya saudara yg seperti anak saya, usia anak saudara saya 2thn dan kritis krn telah banyak darah yg membeku di otaknya karena sering jatuh dan terlambat diketahui. Saya harus bagaimana agar tahu kondisi kepala anak saya sebenernya ? jenis periksa apa yg harus saya ambil?
Dokter, anak saya umur 1tahun, dia suka terjatuh dan kepalanya terbentur. Saya takut terjadi apa-apa pada anak saya, dan saya punya saudara yg seperti anak saya, usia anak saudara saya 2thn dan kritis krn telah banyak darah yg membeku di otaknya karena sering jatuh dan terlambat diketahui. Saya harus bagaimana agar tahu kondisi kepala anak saya sebenernya ? jenis periksa apa yg harus saya ambil?