December 19, 2019 13:15
Dijawab oleh
Galang Martin (dr)
Selamat siang terimakasih telah bertanya di Honestdocs
Untuk masa inkubasi dari HIV adalah beragam tiap individu bergantung pada daya tahan imun masing-masing individu
dimana pada beberapa literatur berkisar 5-10 tahun. Untuk mengetahui secara pasti apakah terkena HIV atau tidak saudara dapat melakukan pemeriksaan laboratorium.
Kami menyarankan saudara segera memeriksakan diri ke dokter untuk dilakukan pemeriksaan lab secara berkala dan dapat mendapatkan terapi se dini mungkin.
Terimakasih semoga membantu
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat siang
Anda coba lakukan pemeriksaan CD4 untuk cek antibodinya, sudah 5 th waktu cukup lama.
Keluhan anda apa saja?
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
sblm nya saya mau tes menggunakan one step, tp apakah itu akurat dok?
keluhan. saya pernah demam tinggi di sertai badan nyeri dok. dan diare
halo dok umur saya 23 th. sebelumnya saya pernah melakukan kegiatan beresiko HIV. tetapi saya melakukan itu satu kali dengan org yg sama . saya melakukan itu 5 tahun yg lalu . apakah penularan HIV itu bisa secepat itu dok. ? karena sudah terlalu stres saya memikirkan itu akhirnya saya terkena penyakit GERD dok
halo dok umur saya 23 th. sebelumnya saya pernah melakukan kegiatan beresiko HIV. tetapi saya melakukan itu satu kali dengan org yg sama . saya melakukan itu 5 tahun yg lalu . apakah penularan HIV itu bisa secepat itu dok. ? karena sudah terlalu stres saya memikirkan itu akhirnya saya terkena penyakit GERD dok