February 21, 2019 07:28
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Terimakasih sudah bertanya di HonestDocs :)
untuk permasalahan kram yang tidak berhenti dan sudah lama sebaiknya diperiksakan dulu penyebab apa yang mungkin terjadi, apakah adanya kontraksi berlebihan dari otot dan kelemahan saraf yang terjadi, agar dapat dipastikan baiknya coba konsulkan ke dokter terdekat untuk diperiksakan dengan pasti penyebabnya dan diketahui penatalaksanaan lebih lanjut ya.
Namun juga dapat terjadi kram tersebut karena kelelahan beraktifitas pada ekstremitas tertentu sehingga menyebabkan kekakuan otot seperti itu.
Semoga informasi dari saya bermanfaat :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Jari tangan sebelah kanan saya ini keram sudah seminggu ini karena apa ya? Gimana cara menyembuhkannya?
Jari tangan sebelah kanan saya ini keram sudah seminggu ini karena apa ya? Gimana cara menyembuhkannya?