February 14, 2019 07:42
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo terima kasih atas pertanyaanya,
Tics facialis adalah suatu kondisi yang dalam bahasa awam dikenal dengan nama kedutan. Kondisi ini meskipun kebanyakan tidak berbahaya tetapi sangat mengganggu. Penyebab utama tics adalah gangguan ion pada otot dibawah kulit yang mengatur kontraksi, sehingga terjadi kontraksi yang tidak diinginkan. Salah satu komponen yang penting disini adalah juga berusaha untuk mencari kemungkinan adanya faktor psikologis yang menjadi faktor pencetus seperti :
1. Stress
2. Kesenangan / kegembiraan yang berlebihan
3. Gangguan cemas, seperti obsesif kompulsi (OCD)
4. Gangguan hiperaktifitas dan pemusatan perhatian (ADHD)
5. Faktor lain seperti panas, kelelahan fisik dan penggunaan obat-obat tertentu.
Mengingat diperlukannya penemuan faktor resiko dalam pengobatan tics, saya menyarankan anda berkonsultasi dengan dokter spesialis saraf terdekat.
Banyak terima kasih, semoga membantu
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Standard Facial 1 Kali Di Reface Clinic
Sudah termasuk cuci wajah, peeling, ekstrak komedo, dan masker.
Gimana caranya mngatasi facial thicks pada wajah? dy ada gangguan dgn facial thicks di otot wajah sebelah kanan tepatnya dbwah mata ….thnks
Gimana caranya mngatasi facial thicks pada wajah? dy ada gangguan dgn facial thicks di otot wajah sebelah kanan tepatnya dbwah mata ….thnks