April 08, 2019 17:44
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo terimakasih telah bertanya melalui Honestdocs :)
nyeri pada tenggorokan biasanya paling sering disebabkan oleh infeksi virus dan dapat sembuh dengan sendirinya.
adanya darah pada batuk saudara dapat menandakan adanya iritasi jalur napas ataupun infeksi paru seperti TBC,dan sebaiknya dilakukan pemeriksaan dahak untuk memastikannya.
hal yang dapat saudara lakukan sementara ini:
1. minum air putih 2 liter sehari
2. jaga tubuh dari udara dingin, minum minuman hangat sering sering
3. kumur tenggorokan anda tiap pulang dari luar
4. bila demam dirasakan lebih dari 3 hari sebaiknya di cek darah
bila gejala yang dirasakan menetap atau memburuk disarankan diperiksa secara langsung oleh dokter terdekat untuk pemeriksaan lebih mendalam serta pengobatan yang memerlukan resep seperti anti radang, antibiotika dan pemeriksaan tambahan lainnya.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Asamu'alikum, mau bertanya saya ada keluhan tenggorokan sebelah kiri awal nya mengapa di dada, timbul batuk kering dan darah segar, batuk tidak sering tapi klo tenggorokan mulai gatal baru batuk . Stlh beberapa hari shift malam berlalu, malah berpindah ke tenggorokan kiri serasa ada yg mengganjal ketika menelan makaanan,perih,dan sesak dok. Badan saya panas dingin kepala sakit & flu menggangu. Ini sakit apa ya dok ?
Asamu'alikum, mau bertanya saya ada keluhan tenggorokan sebelah kiri awal nya mengapa di dada, timbul batuk kering dan darah segar, batuk tidak sering tapi klo tenggorokan mulai gatal baru batuk . Stlh beberapa hari shift malam berlalu, malah berpindah ke tenggorokan kiri serasa ada yg mengganjal ketika menelan makaanan,perih,dan sesak dok. Badan saya panas dingin kepala sakit & flu menggangu. Ini sakit apa ya dok ?