August 26, 2019 20:17
August 26, 2019 20:23
Buka di app
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Halo
selamat malam
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Berikut adalah urutan vaksinasi campak sesuai dengan rekomendasi IDAI (ikatan dokter anak Indonesia), campak diberikan sebanyak 3 kali :
- pada saat berusia 9 bulan
- pada saat 18 bulan
- pada usia 5-7 tahun
sehingga bila sudah dapat di kelas 1, maka tidak perlu mendapatkan booster ulangan di kelas 2
Semoga informasi ini membantu, silahkan kembali bertanya bila kurang jelas.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok,kalau utk imunisasi campak ini waktu kelas 1 sdh dpt dan utk kls 2 bs imunisasi campak lg tdk? Brp kali sebaiknya mendapatkan imunisasi campak
Dok,kalau utk imunisasi campak ini waktu kelas 1 sdh dpt dan utk kls 2 bs imunisasi campak lg tdk? Brp kali sebaiknya mendapatkan imunisasi campak