September 22, 2019 22:08
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Halo,
selamat malam, terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Sebelumnya ada beberapa hal yang perlu diketahui
- umur dan jenis kelamin?
- sudah berapa lama keluhan ini anda rasakan?
- apakah sudah diperiksakan ke dokter?
- apakah anda sering melewati jam makan?
- apakah anda sering mengalami sembelit?
Keluhan yang anda alami dapat disebabkan banyak hal, iritasi saluran pencernaan, disentri, gangguan asam lambung, serangan panik, dll
Bila sudah lama dirasakan, sebaiknya anda periksakan ke dokter ya
Semoga informasi ini membantu, silahkan kembali bertanya bila kurang jelas
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok, sy juga mengalami hal yg sama sakit perut sampai ke pinggang bagian kiri. Tetapi sy terus2an buang angin (kentut). Gejala2 lain seperti bab berdarah juga iya dan badan serasa lemas disertai mual. Kira2 saya ini sakit apa dok?
Dok, sy juga mengalami hal yg sama sakit perut sampai ke pinggang bagian kiri. Tetapi sy terus2an buang angin (kentut). Gejala2 lain seperti bab berdarah juga iya dan badan serasa lemas disertai mual. Kira2 saya ini sakit apa dok?