March 19, 2019 18:43
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
Halo, aman dalam hal apa kalau bisa dijelaskan?
tidak ada rekomendasi usia anak untuk dibawa berpergian, meskipun demikian disarankan untuk mengajak anak berpergian ketika daya tahan tubuhnya sudah mulai baik yaitu usia 3-6 bulan.
jika anda ingin berpergian dengan bayi anda sebaiknya lakukan persiapan terlebih dahulu misalnya
-siapkan botol susu dan susu formula jika bayi anda tidak diberikan asi
-siapkan cairan yang cukup untuk ibu jika bayi masih menyusui
-siapkan pakaian cadangan, selimut dan juga popok selama perjalanan
jika anda kuatir, anda juga dapat berkonsultasi dulu dengan dokter anak anda agar dapat dilakukan pemeriksaan terlebih dahulu untuk menyatakan bayi anda sehat untuk diajak berpergian
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok, apakah bisa dan juga aman kalau membawa anak saya yang masih berumur 3 bulan untuk perjalanan dari Jogja ke Lampung dengan kendaraan bus?
Dok, apakah bisa dan juga aman kalau membawa anak saya yang masih berumur 3 bulan untuk perjalanan dari Jogja ke Lampung dengan kendaraan bus?