January 08, 2020 22:28
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
halo sudah berapa lama keluhan dialami?
apakah gatal2 disertai adanya ruam2 pada kulit?
gatal2 dapat disebabkan oleh banyak faktor mulai dari reaksi alergi, iritasi terhadap paparan bahan tertentu, infeksi jamur ataupun gigitan serangga
untuk itu diperlukan pemeriksaan agar obat yang diberikan juga sesuai.
sebaiknya gunakan air bersih untuk mandi terlebih karena kulit bayi juga masih tipis dan sensitif, gunakan pakaian yang menyerap keringat, dan bedak salisil untuk mengatasi rasa gatal
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat malam
Air belerang itu cenderung terlalu panas, kulit bayi yg sensitif belum tentu sanggup untuk bertahan
Bila keadaan iritasi dan di tambah air belerang, dikawatirkan memperparah keadaan. Saran saya untuk cek ke dokter spesialis anak
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok,saya n bayi umur 3 bln terkena gatal2 sdh 2x berobt blm smbuh jg.kalo mandi air belerang hangat tidak panas menurut dokter gimana?
Dok,saya n bayi umur 3 bln terkena gatal2 sdh 2x berobt blm smbuh jg.kalo mandi air belerang hangat tidak panas menurut dokter gimana?