November 29, 2019 14:09
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo, pertanyaan Anda mungkin kurang spesifik sehingga dokter belum bisa menjawab pertanyaan Anda. Tolong jelaskan lebih detail gejala, sudah berapa lama dan seberapa sering? Cantumkan juga informasi pribadi Anda seperti jenis kelamin, usia, pengobatan, atau makanan tambahan yang Anda makan, dll. Atau Anda dapat mencari informasi umum, daftar nama dokter dan lebih dari 5.000 artikel kesehatan di situs kami. Jika Anda bertanya tentang rumah sakit Anda dapat menemukan informasi kontak rumah sakit di sini. Untuk bantuan lebih lanjut Anda bisa mengirimkan email ke [email protected] Terima kasih
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat sore
Jika terjadi pecah nya usus buntu, akan ada rasa nyeri seluruh lapang perut.
Pemeriksaan penunjang bisa dengan bantuan usg. Coba periksakan pada dokter spesialis nedah
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Lapang perut itu sebelah mana
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Seluruh perut, akan terasa kaku, karena bila pecah artinya infeksi menyebar pada dinding perut. Normal nya bagian peritoneum tak boleh ada kotoran
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Cara mengatasinya gmna y dokk
Ciri lainya apa dok yang lebih spesifikasi dan akibat apabilah pecahnya
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Ciri-ciri yang bisa Anda raskaan:
- Sakit perut sangat hebat
- Disentuh sedikit saja begitu sakit
- Demam
- Mual/muntah
- Bahkan sampai tak sadarkan diri.
Penanganannya dengan acara Operasi darurat. Harus segera mendapatkan penanganan.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Apakah usus buntu bisa di obati secara alami karena ini nggak begitu sakit dok trus nggak mual/muntah disentuh gg begitu sakit,gg demam
Apakah usus buntu bisa di obati secara alami karena ini nggak begitu sakit dok trus nggak mual/muntah disentuh gg begitu sakit,gg demam
Trus apakah usus buntu membuat makin kenyang gg selera makan
Dok gmna vara mengetahui usus buntu pecah
Dok gmna vara mengetahui usus buntu pecah