February 15, 2019 15:18
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo terima kasih atas pertanyaanya
Coba saya bantu jelaskan mengenai vertigo ya
Vertigo atau yang dikenal dengan pusing berputar merupakan sebuah sensasi ketidakseimbangan yang dialami oleh seseorang dalam bentuk antara dirinya yang berputar terhadap ruangan disekitarnya atau sebaliknya. Umumnya kasus vertigo merupakan kasus berulang, oleh sebab itu sensasi berputar sering disebut juga sebagai "serangan" dalam tanya jawab klinis seputar vertigo.
Ada banyak hal yang dapat menyebabkan berulangnya vertigo seperti stress emosional , stress psikis , konsumsi alkohol berlebihan , konsumsi kafein berlebihan , badan yang terlalu lelah dan lainnya.
Apabila ada gejala yang berulang silahkan anda menghubungi dokter spesialis saraf tedekat.
Banyak terima kasih, semoga membantu
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Macam mana cara mengatasi vortigo dok
Akhir2 ini sering pusing dari bangun tidur sampai tidur lagi, saya mmg pny vertigo tapi sudah diobati oleh dokter…apakah vertigo itu kambuh lagi dok?
Akhir2 ini sering pusing dari bangun tidur sampai tidur lagi, saya mmg pny vertigo tapi sudah diobati oleh dokter…apakah vertigo itu kambuh lagi dok?