September 27, 2019 18:11
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Selamat malam, terima kasih atas pertanyaan anda.
Sebelum menjawab pertanyaan anda perlu diinformasikan;
- Berapakah jumlah neutrofil segmen tersebut?
- Atas alasan Apa istri anda melakukan pemeriksaan tersebut? Apakah menderita suatu keluhan tertentu atau kah hanya sekedar check up?
- Apakah istri anda sedang menjalani pengobatan?
Tingginya netrofil segmen biasanya menandakan adanya proses infeksi akut dalam tubuh. namun tentu saja hasil pemeriksaan laboratorium tersebut harus disesuaikan dengan kondisi klinis atau gejala dan tanda fisik yang dialami oleh istri anda.
Tentunya, dokter yang memeriksa akan lebih mengetahuinya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Medical Check Up Paket Gold Di Path Lab Klinik
Medical check-up diperlukan baik oleh perempuan maupun laki-laki, baik anak muda maupun orang lanjut usia. Orang yang terlihat sehat pun perlu melakukan medical check-up, terutama untuk memeriksa tingkat kesehatan dan mencegah secara dini jika adanya penyakit serius yang belum menunjukkan gejala.
Halo doc. Hasil cek lab anak saya hemoglobin 11,5. Trombosit 61. Etrofit segmen 88. Limposit 6. MCV74. MCH 22 dan MCHC 30 kondisi badannya pegal dan sakit dan muncul ruammerah dan di persendian lutut dan jg tangan sakit klo di tekuk itu gimana ya doc?
kenapa neutrofil segmen istri saya tinggi? apakah berbahaya? terima kasih
kenapa neutrofil segmen istri saya tinggi? apakah berbahaya? terima kasih