March 19, 2019 23:46
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Halo,
Konsumsi beberapa jenis vitamin dapat dikonsumsi pada saat bersamaan, pastikan tubuh anda tetap terhidrasi dengan baik.
Dan perhatikan dosis dari vitamin yang anda konsumsi, karena kelebihan vitamin pun dapat memberikan efek yang kurang baik terhadap tubuh anda. Dan pastikan lambung tidak dalam keadaan kosong ketika anda mengkonsumsi vitamin tersebut
Yang terbaik adalah mencoba untuk makan sayur dan buah-buahan dalam bentuk segar, karena selain serat dan nutrisi yang didapat masih dalam keadaan segar, tetapi juga karena sifatnya yang alami, Variasikan jenis sayur dan warna buah buahan yang anda konsumsi.
Apabila anda kurang menikmati konsumsi sayur atau buah-buahan, bisa mencoba untuk membuat jus campuran buah dan sayur.
Semoga jawaban saya membantu
Terimakasih telah menghubungi honestdocs
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Halo dok, saya inginbertanya. Apakah boleh megonsumsi beberapa jenis vitamin secara bersamaan? Saya jarang sekali mengonsumsi sayuran dan buah-buahan, sehingga saya merasa kurang asupan vitamin. Saya saat ini merasa kurang cukup mengonsumsi multivitamin, apakah boleh jika saya mengonsumsi beberapa jenis vitamin di waktu yang sama seperti minum vitamin A, E, C, dan lainnya? Terima kasih
Halo dok, saya inginbertanya. Apakah boleh megonsumsi beberapa jenis vitamin secara bersamaan? Saya jarang sekali mengonsumsi sayuran dan buah-buahan, sehingga saya merasa kurang asupan vitamin. Saya saat ini merasa kurang cukup mengonsumsi multivitamin, apakah boleh jika saya mengonsumsi beberapa jenis vitamin di waktu yang sama seperti minum vitamin A, E, C, dan lainnya? Terima kasih