October 09, 2019 21:21
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat malam
Apakah sudah coba testpack?
Karena lelah termasuk gejala tidak pasti kehamilan
Anda perlu marker untuk memastikannya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Tapi apa gejala kehamilan bisa muncul beberapa hari setelah hubungan?? Bukannya baru keliahatan setelah beberapa minggu??
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Kb darurat, digunakan untuk wanita yang baru saja berhubungan seksual tanpa pengaman.
Penggunaan kb darurat maksimal 72 jam setelahnya. Sedangkan tablet kedua, diminum 12 jam setelah tablet pertama.
Efektifitas berkurang bila lebih dari yang ditentukan
Efek samping mual, perdarahan kemudian segera berhenti, ketegangan pada payudara dan sakit kepala, dsb.
Bila belum membaik dan bertambah parah, perlu periksakan pada dokter
Bila sudah konsumsi postpil sebelum 72 jam, pasca berhubungan, kemungkinan hamil sangat kecil.
Lelah merupakan tanda tidak pasti pada kehamilan, yang artinya lelah bisa disebabkan apa saja
Untuk tahu hamil atau tidaknya, bila sudah alami keterlambatan haid, baiknya lakukan testpack.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok, ini sudah 4 hari setelah pasangan saya minum andalan postpil 2 kali sekaligus 18 jam setelah berhubungan, dia sekarang mudah lelah padahal biasanya begadang kuat, saya saat berhubungam gak keluar, tapi saya khawatir precum saya ada spermanya dan berhasil ketemu sel telur soalnya saat berhubungan, pasangan saya lagi masa subur, lelah ini efek postpil kan ya bukan tanda kehamilan?
Dok, ini sudah 4 hari setelah pasangan saya minum andalan postpil 2 kali sekaligus 18 jam setelah berhubungan, dia sekarang mudah lelah padahal biasanya begadang kuat, saya saat berhubungam gak keluar, tapi saya khawatir precum saya ada spermanya dan berhasil ketemu sel telur soalnya saat berhubungan, pasangan saya lagi masa subur, lelah ini efek postpil kan ya bukan tanda kehamilan?