September 01, 2019 19:51
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Halo
Selamat malam
Terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Apakah anda minum obat di pagi Hari dalam keadaan perut kosong?
Bagaimana asupan gizi anda selama pengobatan?
Biasanya obat TB disarankan untuk diminum dalam keadaan perut kosong 1-2 jam sblm makan
Bila dirasa bertambah sebaiknya diperiksakan kembali ke dokter
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
.Saya di resepkan minum d malm hari jam 6 makan terus jam 7 minum obat,,setelah it saya jg d sarankan untk tdak mengkonsumsi makanan selain air putih sampai jam 9 mlm
.Saya di resepkan minum d malm hari jam 6 makan terus jam 7 minum obat,,setelah it saya jg d sarankan untk tdak mengkonsumsi makanan selain air putih sampai jam 9 mlm
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Bila di instruksi kan seperti berikut, maka anda tinggal mengikuti saran dokter tersebut
Apakah gizi anda selama pengobatan sudah baik atau belum?
Karena untuk pengobatan TB, disarankan agar anda memiliki asupan gizi yang baik, terutama dalam hal protein, disertai dengan istirahat yang cukup
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Yogi Fitriadi (dr)
Hai, terimakasih sudah berkonsultasi melalui honestdocs
Dalam proses pengobatan TB kelenjar, anda dapat meningkatkan daya tahan tubuh anda, agar pengobatan TB dapat berjalan maksimal. Hal-hal yang dapat anda lakukan antara lain sebagai berikut:
- makan makanan yang teratur, 3x sehari, kandungan gizi cukup. perbanyak asupan protein yang berasal dari daging, telur, kacang-kacangan
- Istirahat yang cukup, 7-8 jam sehari
- Manajemen stress yang baik, perbanyak rekreasi, berkumpul dengan orang terdekat, latihan yoga
- Banyak minum air putih, pada dewasa 2 liter per hari
- Hindari alkohol dan tembakau bila anda mengonsumsinya
Bila keluhan masih berlanjut, dan kelenjar makin membesar, anda dapat berkonsultasi kembali ke dokter yang memberi anda obat. Terimakasih, semoga membantu
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
.dok,,,saya sudah konsumsi obat TB kelenjar selama sebulan tetp benjolan d leher bertambah..minta solusinya dok
.dok,,,saya sudah konsumsi obat TB kelenjar selama sebulan tetp benjolan d leher bertambah..minta solusinya dok