February 13, 2020 19:04
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
karena anda sedang menyusui, sebaiknya anda berkonsultasi terlebih dulu dengan dokter kandungan, agar dapat dipantau dengan baik pemakaiannya
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Ivan (dr.)
Selamat malam,
Apakah ada alasan tertentu anda ingin mengkonsumsi primolut?
Primolut adalah obat hormon, hindari apabila sedang menyusui karena bisa masuk ke ASI.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat malam
Lebih baik jangan, primolu, obat hormonal dikawatirkan merubah hormonal.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Ya soalnya besok mau sembahyang...dan anak saya sdh 2 thn tp masih menyusui
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
obat apapun yang anda makan, sedikitnya akan keluar melalui ASI anda dan itu akan berdampak juga bagi sang anak. jadi berhati-hatilah dalam mengkonsumsi obat apapun, konsultasikan terlebih dulu dengan yang ahli
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Ivan (dr.)
Primolut adalah obat hormon yang sebaiknya hanya dikonsumsi atas pengawasan dan anjuran dari dokter.
Bila memang anda mendapat resep untuk mengkonsumsinya, maka sebaiknya tidak memberikan ASI terlebih dahulu.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Iya karena di kawatirkan bisa ke anak anda, ada baiknya anda periksakab, dan ada dokter yg memantau penggunaan primolut
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Bolehkah ibu menyusui anak diatas 18 bln minum obat primolut
Bolehkah ibu menyusui anak diatas 18 bln minum obat primolut