February 18, 2020 15:01
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat sore
Memang wajar jika nyeri awal haid, yg kita sebut dysmenore.
Pereda nyeri merupakan tindakan tepat yg sudah dilakukan
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
halo untuk haid normal berlangsung setiap 21-35 hari sekali dengan durasi 2-7 hari. nyeri haid atau dismenorea merupakan hal yang normal dialami oleh setiap wanita dimana intensitas nyeri dapat berbeda2 pada setiap orang, umumnya nyeri akan berkurang seiring berjalannya haid.
untuk meredakan nyeri anda boleh mengonsumsi anti nyeri seperti parasetamol, kompres hangat area perut yang nyeri dan tetap bergerak aktif.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo, siang
Memang wajar jika haid mengalami nyeri dan keram perut disebut sengan dismenore.
Jika memang sangat nyeri bleh mengkonsumsi obat antinyeri seperti paracetamol
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Ivan (dr.)
Selamat sore,
Haid yang tidak teratur banyak penyebab, bisa karena stres, kecapekan, hingga penyakit seperti PCOS.
bila setiap haid sangat nyeri, bisa curiga endometriosis. Perlu periksa ke dokter kandungan untuk USG.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Apakah saya harus diwajibkan periksa ke IGD dok? Ada dokter mengatakan tkut gejala miom.. saya jadi tkut dok mohon penjelasannya dok, sedangkan sya blm menikah masa bisa kena miom..🥺
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Jika kram mens sangat nyeri maka bisa saja disebabkan oleh berbagai seperti endometriosis, miom juga salah satu penyebab.
Untuk itu sebaiknya periksakan ke dokter kandungan untuk di USG.
Miom dapat mengenai wanita tanpa terkecuali walaupun belum menikah
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Untuk miom atau tidak perlu cek usg, tak bisa dengan masalah nyeri saja.
Bila di tanya wajar atau tidak untuk kasus nyeri ini, memang kerap diderita oleh beberapa wanita haid
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Baik dok..terima kasih arahanya..semoga dokter semua sehat slalu..
Salam dan terima kasih
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Baik, sama2. Sebagai tmbahan untuk mengurangi nyeri mens biasakan untuk rutin berolahraga minimal 3x seminggu, minum air hangat/ menggunakan handuk hangat di perut akan membantu.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Iya miom tak hanya dengan nyeri, perlu penunjang untuk mastikan ada massa atau tidak.
Bila tidakz masih bisa di katakan dysmenore
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat siang dokk.. Saya mau tanya dok,nama saya bunga umur 22..dan maaf dok, saya kan sedang haid mulai haid waktu hari sabtu tgl 15 februari dan setiap haid hari pertama dan kedua perut saya sakit banget dong nyerinya dibagian rahim dan bagian perut kanan saya.. tetapi klo saya minumkan kiranti atau minum obat pereda nyeri sakitnya gak begitu dok .. dan haid saya teratur dok gak prnh telat.. apakah seperti itu wajar dok? Terima kasih
Selamat siang dokk.. Saya mau tanya dok,nama saya bunga umur 22..dan maaf dok, saya kan sedang haid mulai haid waktu hari sabtu tgl 15 februari dan setiap haid hari pertama dan kedua perut saya sakit banget dong nyerinya dibagian rahim dan bagian perut kanan saya.. tetapi klo saya minumkan kiranti atau minum obat pereda nyeri sakitnya gak begitu dok .. dan haid saya teratur dok gak prnh telat.. apakah seperti itu wajar dok? Terima kasih