April 05, 2019 11:10
April 06, 2019 10:43
Buka di app
Dijawab oleh
Scientia Inu Kirana (dr. )
Halo terimakasih telah menghubungi honestdocs
Minum es menyebabkan bayi besar itu mitos ibu. Yang menyebabkan bayi besar jika asupan gula terlalu tinggi yang terkandung didalam es. Jika Anda ingin minum jus buah dingin disarankan untuk tidak menggunakan gula terlalu banyak karena buah sudah memiliki kandungan gula yang cukup. Selain itu disarankan untuk tidak menambahkan susu pada jus buah Anda
Semoga bermanfaat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Halo Dokter.. Saya sekarang sedang mengandung, kalau saya minum jus buah tiap hari tapi pakai es, apakah aman, Dok? Anak saya di dalam kandungan tidak akan besardi dalam kan, Dok? Saya jarang makan buah tapi suka banget minum jus buah, ngga apa-apa kan, Dok? Mohon jawabannya, terima kasih.
Halo Dokter.. Saya sekarang sedang mengandung, kalau saya minum jus buah tiap hari tapi pakai es, apakah aman, Dok? Anak saya di dalam kandungan tidak akan besardi dalam kan, Dok? Saya jarang makan buah tapi suka banget minum jus buah, ngga apa-apa kan, Dok? Mohon jawabannya, terima kasih.