October 15, 2019 12:03
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo, pertanyaan Anda mungkin kurang spesifik sehingga dokter belum bisa menjawab pertanyaan Anda. Tolong jelaskan lebih detail gejala, sudah berapa lama dan seberapa sering? Cantumkan juga informasi pribadi Anda seperti jenis kelamin, usia, pengobatan, atau makanan tambahan yang Anda makan, dll. Atau Anda dapat mencari informasi umum, daftar nama dokter dan lebih dari 5.000 artikel kesehatan di situs kami. Jika Anda bertanya tentang rumah sakit Anda dapat menemukan informasi kontak rumah sakit di sini. Untuk bantuan lebih lanjut Anda bisa mengirimkan email ke [email protected] Terima kasih
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Meso Slimming Treatment di Reface Clinic
Meso Slimming merupakan teknik non-bedah kosmetik dimana mikroskopis kecil dari obat-obatan kelas medis, vitamin, mineral dan asam amino disuntikkan ke dalam lapisan kulit. Penyuntikan dilakukan pada bagian atas dan tengah untuk mengatasi berbagai jenis masalah penumpukan lemak. Suntikan akan diberikan ke dalam mesoderm, yaitu lapisan lemak dan jaringan di bawah kulit. Befungsi untuk menghilangkan lemak tubuh yang tidak diinginkan dan selulit.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat siang,
Myoma adalah tumor jinak pada uterus. Karena sifatnya jinak, jadi tidak mengancam nyawa. Namun myoma dapat menyebabkan nyeri perut dan perdarahan.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
halo
-berapa usia anda?
-berat badan anda?
-apakah anda telah menikah?
mioma merupakan tumor jinak di rahim dan terkadang mioma tidak memiliki gejala,
-apakah anda memiliki keluhan seperti sakit pada pinggul anda? bila haid apakah darah yang keluar banyak? bila tidak ada keluhan, anda tidak perlu khawatir
konsultasikan dengan dokter kandungan terdekat untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut agar dipastikan kondisi anda semua baik-baik saja
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Apakah penyakit mioma dapat menyebabkan kematian
Apakah penyakit mioma dapat menyebabkan kematian