November 23, 2019 15:08
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat sore
Cairan itu merupakan precum, pra ejakulasi yang keluar saat terjadi rangsangan.
Jika tidak masuk dalam liang vagina, tentu tidak membuat kehamilan.
Anda gunakan pakaian lengkap?
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat sore,
Kehamilan terjadi ketika terjadi pembuahan dari sel telur oleh sel sperma. Pada dasarnya untuk terjadi pembuahan itu, sperma perlu dikeluarkan didalam vagina agar dapat bergerak menuju rahim untuk membuahi sel telur, sehingga, apabila sperma hanya mengenai pakaian tanpa masuk ke liang vagina, atau apabila melakukan petting/ pergesekan alat kelamin, dan oral, maka sperma tidak dikeluarkan di vagina, maka kemungkinan untuk proses pembuahan itu sangatlah kecil.
Bila tidak menginginkan kehamilan diluar nikah, sebaiknya menghindari aktivitas yang berpotensi menyebabkan kehamilan ya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
halo
selamat sore
bila cairan sperma tidak masuk melalui miss.V anda, maka kehamilan tidak akan terjadi karena sperma tidak membuahi sel telur dan sperma hanya dapat bertahan hidup diluar tubuh kita 20-60 menit saja
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
apakah cairan precum tsb menyebabkan kehamilan dok
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Cairan precum bisa menyebabkan kehamilan bila dikeluarkan di dalam vagina, atau dalam kata lain, adanya penetrasi penis ke vagina. Namun bila diluar, di kaki dalam kasus anda, tidak bisa menyebabkan kehamilan.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Bisa menyebabkan kehamilan, karena juga mengandung sperma.
Perlu pastikan adanya penis masuk liang vagina atau tidak.
Dan jika alami keterlambatan haid, bisa coba testpa
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
kalau cairan precum atau sejenisnya mengenai anggota badan seperti leher wajah gitu bercampur dgn keringat yg bercucuran apakah bisa kehamilan dok? mohon bantuanya
Hollo doc
Miiss v syh robek bekas lahiran 2 thn lalu tapi gk d jaiit
Dan sekarang miiss v syh robek besar sampai mau ke anus apakah bisa di perbaiki lgh doc karna ituh sangat menggangu suami syh karna longgar ,😫
selamat sore dok saya mau bertanya saya melakukan petting dgn pcr saya dok tetapi kondisi memakai pakaian semua dan pasangan saya menggesekkan kaki saya ke penisnya dok sambil memegang penisnya dan keluar cairan dok apa ya dok cairan itu. dan kemudian mengenai tanganku dok cairan tsb.dan tak lama lagi aku cuci tangan dok.apakah dgn mengenai cairan tsb ke badan ku apakah bisa hamil dok? mohon sarannya. terima kasih
selamat sore dok saya mau bertanya saya melakukan petting dgn pcr saya dok tetapi kondisi memakai pakaian semua dan pasangan saya menggesekkan kaki saya ke penisnya dok sambil memegang penisnya dan keluar cairan dok apa ya dok cairan itu. dan kemudian mengenai tanganku dok cairan tsb.dan tak lama lagi aku cuci tangan dok.apakah dgn mengenai cairan tsb ke badan ku apakah bisa hamil dok? mohon sarannya. terima kasih