October 28, 2019 23:04
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat malam
Siklus menstruasi biasanya sekitar 21-35 hari, dihitung dari hari pertama menstruasi bulan ini, hingga hari pertama menstruasi berikutnya.
Penyebab haid anda terlambat:
1. Kb
2. Obesitas
3. Berat badan turun
4. Produksi prolaktin berlebih
Peningkatan hormon prolaktin ini dapat memengaruhi kinerja hormon lain yang berperan dalam proses menstruasi, yaitu estrogen dan progesteron
5. Hormon
5. Polycystic ovary synd (PCOS)
Kelainan fungsi indung telur
6. Penyakit kronis
Diabetes
7. Menopuse dini
8. Merokok
9. Masalah tiroid
Periksakan pada dokter bila alami menstruasi terlambat atau masalah lain terkait menstruasi, seperti haid berhenti tiba-tiba selama lebih dari 90 hari, kemungkinan dilakukan pemeriksaan oenunjang untuk bantu memcari penyebab
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat malam,
Sebelumnya, anda selesai KB apa? Apakah ada riwayat suntik KB 3 bulan dalam waktu lama? Obat apa yang anda minum?
Bila suntik Kb 3 bulan. memang kesuburan akan kembalinya lama, sekitar 6 bulan. Ini dikarenakan selama masa KB 3 bulan endometrium menipis. Butuh waktu agar endometrium kembali bisa fungsional lagi.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Yang 3 bln sekai dok
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Progestin dalam suntik KB 3 bulan, menghentikan pelepasan sel telur ke dalam rahim, mencegah pembuahan. Dan mencegah sperma untuk mencapai sel telur dengan menebalkan cairan vagina dan mencegah pertumbuhan janin dengan menipiskan dinding rahim.
Efek nya mestruasi jadi tidak teratur selama waktu penyuntikan berlangsung, bisa haid tidak muncul mauoun haid berlebih.
Bila memgganggu aktifitas, baiknya anda periksakan penyebab lainnya
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Habis 6 bln itu bisa kmbali normal lg dok,,haid bisa teratur lg,,
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Kebanyakan individu, setelah pelepasan kb, masa subur akan kembali seperti semula kisaran 6 hingga 12 bulan, tergantung hormon tubuh masing masing. Bisa lebih cepat atau lambat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Gtu y dok,berati kb yg 3 bln sekali itu tidak menyebab kan k mandulan/menopos uwis dini gtu y dok
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Menghentikan produksi dan pelepasan sel telur, membuat lapisan rahim menjadi lebih tipis sehingga jika ada sel telur yang berhasil dibuahi, maka rahim tidak mampu mendukung dan kehamilan bisa dicegah.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Tpi sya udh 1'5 bln dok gx dapet,,gmna dok solusinya
Assalamualikum??? Dok saya udh berbulan2 gx haid,,sya udh cba priksa k bidan ktanya gpp,cma d ksih resep suruh tbus obat d apotik aja terus d minum sehari 2x insyallah gpp cma efek abis kb doang ktnya,, Dok efek kb itu bisa bikin kta mandul atau bisa jga kna pcos gx dok,,mohon jawabanya dok dan solusinya makasih... Assalamualikum
Assalamualikum??? Dok saya udh berbulan2 gx haid,,sya udh cba priksa k bidan ktanya gpp,cma d ksih resep suruh tbus obat d apotik aja terus d minum sehari 2x insyallah gpp cma efek abis kb doang ktnya,, Dok efek kb itu bisa bikin kta mandul atau bisa jga kna pcos gx dok,,mohon jawabanya dok dan solusinya makasih... Assalamualikum