February 21, 2019 19:40
February 22, 2019 19:41
Buka di app
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Terimakasih sudah bertanya di Honest Docs :)
Sindrom Jacob adalah kondisi mutasi genetik yang terjadi pada umumnya pada pria. Jika normal jumlah kromosom ada 46 penderita sindrom jacob memiliki 47 kromosom, sehingga mempegaruhi ke faktor hormonal yang terjadi pada hal ini. Sebaiknya untuk penanganannya bisa anda konsultasikan dulu ke dokter spesialis penyakit dalam untuk selanjutnya dapat dilakukan pemeriksaan lanjutan dan pemeriksaan penunjang yang sesuai agar dapat ditatalaksana dengan baik untuk penanganan lebih lanjut nya ya..
Semoga informasi dari saya bermanfaat :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Mohon sarannya untuk pemeriksaan penyakit jacob dan terapi apa yang bisa dilakukan.
Mohon sarannya untuk pemeriksaan penyakit jacob dan terapi apa yang bisa dilakukan.