February 24, 2019 23:50
February 28, 2019 13:45
Buka di app
Dijawab oleh
Ferdy (dr)
Terima kasih telah menghubungi honestdocs.
Ujung jari membiru bisa dikarenakan kekurangan suplai oksigen oleh darah ke perifer.
Ini menandakan fenomena Raynaud. Selain perubahan warna, kondisi ini dapat menimbulkan gejala mati rasa atau muncul sensasi ditusuk-tusuk benda tajam.
Ketika sirkulasi darah sudah kembali membaik, warna kulit pun akan kembali normal.
Saran saya segera konsultasikan ke dokter spesialis bedah atau saraf untuk mencari kausanya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat malam Dok. Saya Meijiro, 23 tahun. Beberapa hari ini jari tengah tangan kiri kiri saya kaku dan membiru yang disertai rasa sakit. Itu kenapa ya Dok? Mohon solusi dan penjelasan mengenai yang saya derita. Terima kasih Dok.
Selamat malam Dok. Saya Meijiro, 23 tahun. Beberapa hari ini jari tengah tangan kiri kiri saya kaku dan membiru yang disertai rasa sakit. Itu kenapa ya Dok? Mohon solusi dan penjelasan mengenai yang saya derita. Terima kasih Dok.