March 23, 2019 12:31
September 25, 2019 19:53
Buka di app
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo selamat malam :)
melatonin merupakan hormon yang mengatur jam biologis anda, biasanya digunakan hanya sementara terutama untuk memperbaiki pola tidur karena jet lag/ perubahan kebiasaan tidur mendadak.
untuk penggunaan jangka panjang tidak disarankan ya.
bila anda sulit tidur ada baiknya konsultasi lebih lanjut ke dokter psikiatri agar dapat menggunakan obat tidur yang benar dan secara terkontrol.
bila ada yang kurang jelas silahkan tanyakan kembali.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Permisi dok saya mau tanya. obat tidur variant dan melatonin kalau dikonsumsi terus menerus apa bisa membuat ketergantungan? dan kalau berhenti bisa membuat gejala putus obat? terimakasih
Permisi dok saya mau tanya. obat tidur variant dan melatonin kalau dikonsumsi terus menerus apa bisa membuat ketergantungan? dan kalau berhenti bisa membuat gejala putus obat? terimakasih