February 16, 2019 07:30
February 16, 2019 19:00
Buka di app
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo terimakasih telah bertanya melalui Honestdocs :)
Prinsipnya tidur yang baik adalah 7-8 jam sehari dalam kondisi gelap dan tenang.
Kalau sudah ngantuk lebih baik tidur dulu karena percuma materi yang dibaca tidak akan masuk.
Untuk belajar lebih efektif dapat dicoba teknik pomodoro fokus selama 25 menit dan istirahat 5menit, atau bisa juga fokus belajar 50 menit dan istirahat 10 menit.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Kalau dari sisi kesehatan bagus mana dok, belajar sampe jam 1 malam terus tidur ; atau ; bangun jam 3 malam buat belajar? tolong pendapat dokter sebagai ahli di bidang kesehatan…
Kalau dari sisi kesehatan bagus mana dok, belajar sampe jam 1 malam terus tidur ; atau ; bangun jam 3 malam buat belajar? tolong pendapat dokter sebagai ahli di bidang kesehatan…